Rabu, 25 Mei 2011

Seting 3 pada modem huawei e153

Cara Setting Modem Huawei Pakai Kartu 3 (Three)

Huawei E153

Hi,,Brother n Sister  Saya mau bagi pengalaman , Kamu ingin setting modem dengan kartu 3 ? Caranya sangat mudah.


Langkah - langkahnya seperti di bawah ini :
1. Kamu  instal modem terlebih dahulu ke komputer
2. Setelah muncul software modem , Kamu klik :
    - Options - Tools - Profil Menegement - 
3. Lalu kamu isi :
    - Profil name  : Three
   - APN             :  3data
    - Username    :  3data
    - Password     :  3data  
4. Klik Save.
5. Klik set default
6. Klik OK.
jangan lupa : Authentication nya : PAP .Caranya klik Tools - Profil Management-Advance-rubah CHAP menjadi PAP.

Jika sudah klik connect .   selesai.....
™Semoga dapat bermamfaat™

Ditunggu komentarnya ya! and follow ok !